Kamis, 17 Maret 2011

LATIHAN SOAL UJIAN 2

1. Fungsi Web dalam internet adalah ....
A. untuk menampilkan halaman pertama dalam dokumen web
B. untuk mengambil data-data dari dalam internet
C. untuk menampilkan gambar saja dalam web
D. untuk menampilkan situs-situs dalam web
2. Proses menyimpan file dari internet dinamakan ....
A. chatting C. browsing
B. download file D. surfing
3. Domain Name System (DNS) berfungsi untuk ....
A. mempermudah penggunaan web server pada komputer di internet
B. mengakses server di internet
C. menampilkan situs-situs dalam web
D. menampilkan gambar dalam web
4. Pelayanan internet dimana kita dapat mengirimkan surat elektronik ke seluruh dunia dengan cepat, merupakan fasilitas :
A. Word Wide Web (WWW)
B. Electronic Mail
C. Chatting
D. salah semua
5. Kepanjangan dari APJII adalah ….
A. Asosiasi Pedagang Jasa Internet Indonesia
B. Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia
C. Asosiasi Pedagang Jaringan Internet Indonesia
D. Asosiasi Penyelenggara Jaringan Internet Indonesia
6. Singkatan dari TCP/IP adalah ….
A. Transmission Control Protocol/Internet Protocol
B. Tranmissi Control Protocol/Intranet Protocol
C. Transmission Code Protocol/Internet Protocol
D. Transmissi Code Protocol/Internet Protocol
7. Jenis topologi jaringan dengan cara menghubungkan komputer sehingga membentuk ring (lingkaran) adalah …
A. Topologi BUS
B. Topologi TokenRING
C. Topologi STAR
D. Topologi Peer-to-peer Network
8. Penggunaan komputer client sistem backup data lebih baik, karena pada jaringan client-server backup dilakukan terpusat di server, yang akan membackup seluruh data yang digunakan di dalam jaringan adalah server. Pernyataan ini adalah keuntungan dari penggunaan komputer sebagai ….
A. client C. server
B. workstations D. benar semua
9. Perusahaan yang menawarkan dan menyediakan layanan akses internet ke kalangan umum dengan memakai biaya adalah ….
A. ISP C. HTML
B. HTTP D. WWW
10. Perangkat yang tidak dibutuhkan dalam membangun sebuah jaringan komputer adalah ….
A. computer C. card network
B. televisi D. hub

Tidak ada komentar:

Posting Komentar